Search

Startup Disarankan Cari Pendanaan di Pasar Modal

JAKARTA - Bursa Efek Indonesia (BEI) mendorong startup untuk mencari pendanaan di pasar modal, guna mengatasi masalah permodalan perusahaan rintisan. Saat ini BEI telah memiliki fasilitas IDX Incubator yang memberikan fasilitas kepada perusahaan start up yang akan melantai di pasar modal.

Direktur Utama BEI Tito Sulistio mengatakan, BEI juga menjaring dukungan dan keberpihakan dari pemerintah melalui Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) untuk program IDX Incubator.

BERITA TERKAIT +

Bekraf memiliki banyak produk kreatif tidak hanya di startup akan tetapi juga meliputi industri kreatif lainnya seperti perfilman, fashion, kerajinan, dan lainnya yang notabene membutuhkan akses permodalan.

Baca selengkapnya: BEI-Bekraf Dorong Startup Cari Pendanaan di Pasar Modal

(kmj)

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi Dah https://economy.okezone.com/read/2018/04/03/278/1881616/startup-disarankan-cari-pendanaan-di-pasar-modal

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Startup Disarankan Cari Pendanaan di Pasar Modal"

Post a Comment

Powered by Blogger.